juara serie aDaftar Juara La Italia dari Tahun ke Tahun Sepanjang Sejarah – Sejarah sepak bola Italia mencatat kompetisi Serie A sebagai la kasta tertinggi. La Italia telah melahirkan banyak klub juara dengan dominasi silih berganti.Selain Juventus sebagai juara La Italia terbanyak (36 juara), dua klub asal kota Milan, yaitu Inter Milan dan AC Milan (20 & 19 juara) juga kerap menjadi juara Serie A. Berikutnya ada Genoa (9 juara) serta Torino, Bologna dan Pro Vercelli (7 juara).